Pentingnya Mengendali Emosi Dan Stress Baik

KELOLAH EMOSI BAIK UNTUK KESEHATAN

Setiap orang sudah pasti mempunyai masalahnya masing-masing, entah itu masalah kecil ataupun besar misalnya mengenai percintaan, pekerjaan, atau dengan keuangan. Semuanya mempunyai cara penyelesaian yang berbeda-beda, dan tentunya tidak bisa dihindari. Menyeleasikan suatu masalah memang tidak mudah membalikan telapak tangan, tetapi semua itu pasti sudah ada solusinya.

Hal ini yang harus dilakukan saat kita sedang berhadapan dengan suatu masalah, yaitu menenangkan diri sendiri. Sering sekali orang yang mengabaikan hal ini, padahal jiwa yang tenang bisa menghasilkan pikiran yang positif. Saat masalah datang, tidak jarang orang menjadi stress, sehingga mengedepankan emosi negatif yang menjadi suasana menjadi buruk.

Pengelohan emosi dan stress yang tidak tepat, akan menyebabkan masalah yang baru dalam kehidupan seseorang, seperti trauma atau penyakit yang mengganggu psikis orang tersebut. Maka dari itu, pengelohan harus dilakukan dengan sangat tepat, mulai dari menenangkan diri, mencari solusi, sampai menyelesaikan masalah. Misalnya saat seseorang sedang putus cinta, ia lalu menangis dan marah-marah sampai orang yang berada sekitarnya merasa terganggu.

Semakin hari ia semakin terpuruk karena belum bisa menerima kenyataan, kondisi seperti ini akan menimbulkan masalah kesehatan lainnya, seperti insomnia, despresi, penyakit jantung, dan kanker juga karena gaya hidup yang tidak sehat. Salah satu langka dengan menenangkan diri, yaitu dengan cara mengungkapkan apa yang ia rasakan mulai dari bagaimana kondisinya yang saat ini. Aapa saja keinginan yang ia mau, malahan setelah itu ia akan mengerti dengan solusi dari permasalahan sendiri.

Kalau kita berada di posisi seperti itu, pergilah berbicara dengan sahabat anda atau menuliskan dalam note pribadi atau buku harian anda. Langka tersebut adalah tindakan yang sangat tepat dengan mengelola emosi yang negatif dan stress. Tentunya kita akan menghindari penyakit yang serius, Jangan sampai kita menghindari masalah , karena semakin kita menghindari masalah maka akan semakin besar dan sangat rumit.

Setiap ada masalah pasti ada jalan keluarnya, penangan masalah secara bijak dan di peroleh dengan jalan keluar yang terbaik, terlepas dari cara dan metode penyelesaian yang di tempuh. Penyelesaian masalah sangatlah tergantungan dengan diri kateristik seseorang, ada orang yang kalau mempunyai masalah dia berbicara dengan teman atau sahabatnya ada pula yang memendam masalah sendiri dengan berupaya mencari jalan keluar nya sendiri.

Kalau dengan penenangan masalah yang baik akan dimemperoleh jalan keluar yang terbaik dan tidak akan berpengaruh dengan kondisi mental seseorang. Dengan adanya masalah seseorang bisa menjadi lebih dewasa dengan pola pikir dan tindakannya tersebut.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*